3 CARA Dapat Saldo Dana Gratis, Ada yang Bisa Ditukar Uang Rp 500 Ribu

3 CARA Dapat Saldo Dana Gratis, Ada yang Bisa Ditukar Uang Rp 500 Ribu
3 CARA Dapat Saldo Dana Gratis, Ada yang Bisa Ditukar Uang Rp 500 Ribu

HALO JEPARA- 3 cara dapat saldo dana gratis, ada yang bisa ditukar uang Rp 500 ribu.

Ada banyak aplikasi dan game yang menawarkan saldo dana gratis. Selain mendapat kesenangan, kita juga mengantongi cuan yang bisa dicairkan dalam bentuk uang.

DANA adalah salah satu dompet digital yang sangat populer di Indonesia. Saldo DANA gratis bisa digunakan untuk berbagai transaksi.

*Pakai Aplikasi untuk mendapatkan saldo DANA gratis.

Pastikan akses aplikasi yang terpercaya agar saldo DANA yang Anda dapatkan benar-benar masuk ke akun Anda.

Aplikasi seperti Whaff Rewards dan Cash Gift memungkinkan Anda untuk mengumpulkan poin yang kemudian bisa ditukarkan dengan saldo DANA.

Anda hanya diminta untuk menyelesaikan tugas tertentu, seperti menonton video, mengisi survei, atau mengunduh aplikasi.

LIHAT JUGA :  SAH, Biaya Haji 2025 Rp89,4 Juta, Ketua Panja Komisi VIII DPR: Turun Rp4 Juta Dibanding Tahun Lalu

Selain itu, gisi survei online di aplikasi penghasil uang kini menjadi salah satu cara mudah untuk mendapatkan saldo DANA gratis tanpa harus keluar rumah.

*Isi Survei

YouGov adalah salah satu platform survei yang layak diisi untuk mendapat saldo dana gratis.

Jika merujuk Google Play Store, YouGov meraih 4,4 bintang dan lebih dari satu jutakali diunduh.

YouGov memberi pengguna uang gratis dalam bentuk dolar yang dapat ditarik ke dompet elektronik.

Cara isi survei YouGov

Masuk ke akun YouGov atau buat akun jika belum mendaftar melalui website atau aplikasi, kelebihan menggunakan aplikasi yaitu kamu bisa mendapatkan notifikasi jika ada survei terbaru.

Lalu isi survei sesuai instruksi yang diberikan. Pastikan kamu sudah mengumpulkan minimal 5.000 poin. Poin ini bisa kamu dapatkan setelah mengisi beberapa survei di platform YouGov. Poin tersebut menjadi syarat untuk melakukan penarikan hadiah.

LIHAT JUGA :  Harga BBM Pertamina 11 Januari 2025 di Jepara, Jateng dan Daerah Lain di Indonesia, Lengkap Mulai Pertalite hingga Dexlite

Setelah mengumpulkan minimal 5.000 poin, kamu bisa menukarkannya dengan uang tunai senilai $12,5 Dolar atau sekitar Rp200.000.

Lalu, setelah mencapai batas minimal 5.000 poin, pilih opsi Penarikan Hadiah di aplikasi atau situs YouGov. Kamu akan diminta untuk memasukkan detail akun PayPal yang valid agar uang bisa dikirimkan langsung ke sana.

Setelah klaim hadiah diajukan, biasanya kamu perlu menunggu beberapa hari kerja hingga uang masuk ke dompet PayPal kamu. Pastikan untuk memeriksa emailmu untuk notifikasi terkait transaksi tersebut.

Penarikan hadiah ini hanya bisa dilakukan melalui PayPal, namun kamu tetap bisa menggunakan saldo PayPal tersebut untuk membeli pulsa atau mentransfernya ke e-wallet, termasuk DANA.

LIHAT JUGA :  Ini Cara Jual Minyak Jelantah ke Pertamina, Langsung Dapat Cuan Rp6000 Tiap Liter

*Main game 

Ada sejumlah game penghasil saldo DANA gratis. Beberapa yang populer adalah Mobile Legends, Hago, atau Panda Pop. Bahkan game Panda Pop bisa menghasilkan hingga Rp 500 ribu.

Cara dapat dana gratis lewat game Panda Pop.

Unduh aplikasi Panda Pop melalui Play Store atau App Store.

Daftar dan buat akun.

Selesaikan berbagai misi yang diberikan dalam permainan.

Kumpulkan koin sebanyak mungkin.

Tukarkan koin menjadi saldo DANA dan tarik ke rekening Anda.

Disclaimer: Artikel ini hanya memberikan informasi cara dapat saldo DANA gratis dari aplikasi dan game penghasil uang. Perhatikan syarat dan ketentuan yang berlaku.